SISTEM OPERASI WINDOWS SERVER
Sistem operasi (sering disebut
OS) adalah perangkat lunak yang bertugas untuk melakukan
kontrol,manajemen perangkat keras serta operasi-operasi dasar sistem dan memberikan
kemudahan penggunaan komputer ke pemakai. Sistem operasi ini
mengontrol penyimpanan data, masuk,keluar dari satu perangkat ke perangkat
lainnya.
Berikut ini adalah contoh sistem operasi
windows server :
1.Windows NT Server
Windows NT Server adalah sistem
operasi untuk server yang sistem operasinya 32 bit dari microsoft
yang menjadi leluhur sistem operasi operasi windows 2000, windows XP, server 2003
dan windows Visata.
2.Windows Server 2000
Sebuah versi yang sebelumnya
dikenal dengan sebutan NT 5,0 atau NT.5,0″ versi 2000 ditujukan untuk dua
pangsa pasaar yakni pangsa pasar workstation dan juga pangsa pasar server. Fitur
windows 2000 yang paling signifikan adalah active
Directory, sebuah model jaringan
pengganti jaringan NT domain yang menggunakan teknologi yang merupakan standar
industri seperti Domain Name System (DNS) Light weight
Directory Access Protocol (LDAP) dan kerberos untuk menghubungkan antara
sebuah mesin ke mesinlainnya.
3.Windows Server 2003
Windows server 2003 sebuah pembaruan
untuk sistem operasi windows 2000 server yang menawarkan banyak fitur-fitur keamanan yang baru, pemadu ‖ Manage your server Wizard yang menyederhanakan
peranan sebuah mesin yang menjalankannya dan juga peningkatkan kinerja, windows
server 2003 mengunakan kernel windows NT versi 5.2.
4.Windows Server 2008
Windows server 2008 adalah
sebuah versi baru windows server, yang jadwalkan untuk diliris pada tanggal 27
febuari 2008. Pada saat pengembangannya windows server memiliki nama
kode Windows Server Codenamed longhorn.Windows Server 2008 dibangun
diatas beberapa keunggulan teknologi dan keamanan yang pada awalnya
diperkenalkan dengan windows visata dan ditujukan agar bisa lebih modular
secara signifikan ketimbang pendahulunya windows server 2007.
Terimakasih atas kunjungannya..
Terimakasih anda telah membaca artikel tentang SISTEM OPERASI WINDOWS SERVER. Jika ingin menduplikasi artikel ini diharapkan anda untuk mencantumkan link https://kembalicerah.blogspot.com/2015/03/sistem-operasi-windows-server.html. Terimakasih atas perhatiannya.